DAERAH - PEMERINTAH ACEH

Alhudri ditunjuk jadi Plt Sekda Aceh

Wakil Gubernur Aceh, Fadhlullah, menyerahkan surat keputusan (SK) penunjukan Alhudri sebagai Pelaksana Tugas (Plt) Sekretaris ...

Pemerintah Aceh komit permudah administrasi perizinan dan investasi

Pemerintah Aceh berkomitmen untuk mempermudah proses administrasi perizinan serta investasi di Aceh, tetapi tetap harus berjalan ...

Mualem: Jaga hutan Leuser, jangan ada suara mesin chainsaw di hutan

Gubernur Aceh, Muzakir Manaf mengingatkan pemerintahan baru Kabupaten Aceh Tenggara (Agara) untuk menjaga hutan Leuser sebagai ...

Konsorsium Arab minati investasi pabrik CPO dan pembangkit listrik di Aceh

Gubernur Aceh, Muzakir Manaf alias Mualem menyatakan bahwa konsorsium investor dari Kerajaan Arab Saudi tertarik untuk menanamkan ...

Mualem ingin hapus sistem barcode isi BBM di Aceh, ini alasannya

Gubernur Aceh Muzakir Manaf alias Mualem mewacanakan penghapusan sistem barcode (QR code) pengisian bahan bakar minyak (BBM) ...

Pj Gubernur: Pembibitan sapi unggul khas Aceh perlu dikembangkan

Pj Gubernur Aceh, Safrizal ZA menyatakan bahwa pembibitan untuk sapi unggul khas Aceh perlu diperluas dan terus dikembangkan, ...

Gubernur: Aceh sudah terbebas dari wabah PMK

Pj Gubernur Aceh, Safrizal ZA menyatakan bahwa semua ternak yang terpapar penyakit mulut dan kuku (PMK) di Aceh sembuh, artinya ...

Disnak Aceh layani pengobatan gratis hewan peliharaan

Dinas Peternakan (Disnak) Provinsi Aceh memberikan layanan pengobatan serta pemberian vitamin dan pemeriksaan kesehatan gratis ...

Pj Gubernur Aceh luncurkan program penghapusan pasung ODGJ

Pj Gubernur Aceh Safrizal ZA meluncurkan program eliminasi pasung terhadap orang dengan gangguan jiwa (ODGJ) dalam upaya ...

PJ Gubernur harap Aceh mulai andalkan industri kreatif

Pj Gubernur Aceh Safrizal ZA berharap provinsi paling barat Indonesia ini harus mulai meningkat dan mengandalkan ekonomi ...