1Sejumlah peserta fun bike bersama kendaraan hias pemilukada memulai star saat keliling kota di Banda Aceh, Minggu (15/1). Kegiatan fun bike yang digelar Komisi Indepeden Pemilihan (KIP) Propinsi Aceh itu, merupakan rangkaian kegiatan sosialisasi pilkada damai dan sekaligus menghimbau kepada masyarakat menggunakan hak pilihnya pada pesta demokrasi 15 Februri mendatang. (ANTARA Aceh/Ampelsa)
Uploader : Salahuddin Wahid
COPYRIGHT © ANTARA 2025