ANTARA - Sebanyak dua ton bantuan sandang pangan, diberikan pada posko pengungsi di Kecamatan Lampahan, Kabupaten Bener Meriah, yang diserahkan oleh Kapolda Aceh, Irjen Pol Marzuki Ali Basyah, pada Rabu (31/12). Selain bantuan logistik, pihaknya juga terus memberikan pelayanan kesehatan pada korban bencana alam. (Try Vanny S/Chairul Fajri/Nanien Yuniar)