Penegakkan disiplin protokol kesehatan di pelelangan ikan

  • Selasa, 24 November 2020 11:36

Personil Polisi Air dan Udara bersama TNI AL membagikan masker kepada nelayan dan pedagang keliling di pusat pelelangkan ikan Pelabuhan Perikanan Samudera, Kotaraja, Banda Aceh, Aceh, Selasa (24/11/2020). Pemerintah terus meningkatan penegakkan disiplin protokol kesehatan kepada masyarakat, salah satunya di pusat keramaian tempat pelelangan ikan untuk menekan peningkatan kasus COVID-19. Antara Aceh/Ampelsa.

Berita Terkait