Umat muslim membaca Alquran dan melaksanakan salat sunat di dalam Agung Islamic Center Lhokseumawe, Aceh, Minggu (26/5/2019) dini hari. Memasuki sepuluh hari terakhir Ramadhan, umat muslim memperbanyak amalan shalat sunnat, membaca Al-Qur’an, bertasbih, bertahmid, bertahlil, bertakbir, istighfar, shalawat Nabi, doa dan tafakkur sebagai momentum mengharapkan kemuliaan malam Lailatulkadar atau malam lebih baik dari 1000 bulan. (Antara Aceh/Rahmad)

Pewarta: Rahmad
Uploader : Salahuddin Wahid
COPYRIGHT © ANTARA 2025